The Gamers - XP

Tips & Trik Seputar Game dan Teknologi

Senin, 29 Desember 2014

Efek Negatif Dari Pemakaian Skin Pack Pada PC


Contoh Tampilan Skin Pack
Skin Pack, ya pasti kalian sudah pada tau kan software ini? Bagi yang belum tau tentang skin pack, sini ane jelasin. Skin Pack digunakan untuk mempercantik tampilan desktop agan. Skin Pack hampir sama dengan tema windows biasa, tetapi Skin Pack punya kelbihan dari tema biasa, yaitu merubah icon folder, dll di PC agan, merubah tampilan login. Yang penting Skin Pack itu hampir merombak tampilan PC agan. Tetapi tahukah anda bahwa dari pemakaian Skin Pack, memiliki banyak efek negatifnya. Apakah efek negatifnya ini dia.

  •  Membuat procesor & hardisk agan menjadi lebih cepat panas.
Ya, penggunaan Skin Pack memerlukan banyak tenaga yang berat. Sehingga membuat procesor agan menjadi cepat panas.
  • Membebani RAM sehingga lebih cepat rusak.
Menggunakan Skin Pack memerlukan banyak kapasitas RAM, sehingga memberatkan penggunaan RAM agan. Itu sebabnya RAM agan lebih cepat rusak.
  • Membuat kerja PC agan menjadi lambat.
Karna panasnya komponen dari PC agan, membuat kinerjanya lebih lambat dari sebelumnya.
  • Kesempatan Windows agan menjadi error besar.
Mengapa Skin Pack bisa membuat Windows agan menjadi mudah error, dikarenakan Skin Pack mengubah file system32, dll 6 yang merupakan inti dari Windows. Karena itu chance Windows agan error lebih besar daripada menggunakan tema dari windows.

Jika anda belum kapok memakai Skin Pack nih lihat akibat dari memasang Skin Pack dari Kaskus.

Nah itu dia efek negatif dari pemasangan Skin Pack. Tetapi agan tetap ngotot ingin memasang Skin Pack, Ini tips dari saya.
  • Pastikan agan mendownloadnya dari situs terpercaya seperti ini.
  • Pilih pilih dalam memilih Skin Pack.
  • Terakhir lihat testimoni dari pemakai Skin Pack itu.
Pengalaman dari saya :
Ane pernah memasang Skin Packs Angry Bird pada Netbook ane, sudah downloadnya lama, instal lama, setelah di reboot malah error. Terpaksa instal ulang tu Windows. Tetapi ane juga instal Skin Pack Ubuntu di laptop ane (nda kapok-kapok ane), tetapi sukses besar. Tetapi masalahnya laptop ane lebih cepat panas, untung ane punya pendingin. Ane pakai Windows XP.

Jadi kesimpulan dari ane, bahwa jangan sampai agan memsang skin pack mending download tema dari windows langsung disini. Kalau tetap ngotot ikuti tips dari ane.
Sekian, Corect Me If I Wrong ( Koreksi saya jika saya Salah) Ane juga masih newbie.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar